Posts

Showing posts from August, 2019

SIAPA YANG BERTANGUNG JAWAB ATAS BARANG SEWAAN YANG RUSAK ?

Image
SIAPA YANG BERTANGUNG JAWAB ATAS BARANG SEWAAN YANG RUSAK ?  Barang sewaan yang rusak tergantung sebab rusaknya barang tersebut, jika rusaknya barang sewaan sebab kesalahan penyewa maka penyewa yang menanggungnya, jika tidak,maka bukan tanggungan penyewa. Contoh misalnya menyewa kuda kemudian kuda tersebut dipukul melebihi kebiasaannya, atau digunakan untuk mengangkut barang melebihi beban yang biasa dibawa, maka itu adalah kesalahan penyewa, namun jika digunakan seperti biasanya kemudian rusak maka bukan tanggungan penyewa. Begitu juga masalah mobil, jika digunakan sesuai dengan tujuan penyewaan kemudian rusak maka bukan tanggungan penyewa. Wallohu a'lam. - kitab fathul qorib (1/198) : واعلم أن يد الأجير على العين المؤجرة يدُ أمانة، (و) حينئذ (لا ضمان على الأجير إلا بعدوان) فيها، كأن ضرب الدابة فوق العادة، أو أركبها شخصا أثقل منه. - kitab kifayatul akhyar (1/297) : (وَلَا ضَمَان على الْأَجِير إِلَّا بعدوان)الْأَجِير أَمِين فِيمَا فِي يَده لِأَنَّهُ يعْمل فِيهِ ك